Artikel

Dispermasdes dalam Pekan Raya Kendal (PRK) tahun 2022

Acara Pekan Raya Kendal (PRK) yang digelar di Lapangan Sepak Bola Kebundalem, Kendal, Jawa Tengah, diharapkan dapat membantu pemulihan ekonomi di Kendal dan memperluas jangkauan produk-produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM).
“Semoga ini (Kendal Expo) dapat menjadi wadah bagi UMKM untuk melanjutkan roda perekonomian,” ungkap Menteri Koordinator Perekonomian, Airlangga Hartanto saat membuka PRK bersama Bupati Kendal Jawa Tengah, H. Dico M. Ganinduto.
Bupati Kendal, H. Dico M. Ganinduto, menjelaskan Kabupaten Kendal memiliki visi dan misi ‘Kendal Handal, Unggul, Makmur dan Berkeadilan’ yang ditopang dengan empat pilar pertumbuhan ekonomi : Industri, UMKM, Pariwisata dan Generasi 4.0.
Bupati Kendal percaya tahun 2022 adalah tahunnya Kendal untuk Bangkit Lebih Baik setelah dihantam pandemi Covid-19. 
Dalam rangka menyambut HUT Kabupaten Kendal ke-417 pada 28 Juli 2022 nanti, Pemkab Kendal menyelenggarakan Pekan Raya Kendal (PRK) selama 1 Minggu. Mengusung tema “Pulih Bersama, Bangkit Lebih Hebat”. Pekan Raya Kendal ini menjadi salah satu langkah awal Kendal recovery baik secara sosial maupun ekonomi.
Bupati Kendal juga menjelaskan, salah satu rangkaian acara PRK adalah Kendal Expo. Acara tersebut yang memadukan konsep hiburan, budaya, ekonomi kerakyatan, dan keagamaan dalam satu wadah. Bupati Kendal pun berharap Pekan Raya Kendal akan menjadi acara yang menandakan pemulihan dan pertumbuhan ekonomi pasca Covid-19 di Kendal.
Dalam kegiatan Pekan Raya Kendal hari ini hingga akhir nanti, akan ada stan dan area khusus untuk masyarakat melakukan vaksinasi terutama yang mau vaksin booster. 

pengajian Kendal bersholawat tg 21 juli 2022, menghadirkan Habib syeh Assegaf dan penutupan artis Happy Asmara

konsep awal PRK 2022


Acara pembukaan PRK 2022 yang mengalami perubahan jadwal


Persiapan stand OPD Dispermasdes dalam rangka memeriahkan PRK 2022 dengan penampilan Resto Coffee 3D, sedikit menggelitik untuk melengkapi content suguhan kopi Robusta dari BUM Desa Mlatiharjo Patean dan produk kuliner dari BUM Desa Tanjungmojo Kangkung, menuju BUM Desa MENGGELORA. RAKYAT SEJAHTERA, siap dikunjungi Ibu/Bpk warga Kendal utk menikmati se sloki kopi gratis selama pameran, hanya minus doorprice.




Kades Mlatiharjo Patean, Bpk Mutohar mengawal persiapan promo BUM Desa Mlati Makmur

Inspeksi dari Bu Sekretaris Dispermasdes




Antuasiasme pengunjung PRK stand OPD Dispermasdes untuk menikmati sesloki rasa kopi Arabica bahkan sampai di luar stand







Kepala Dispermasdes, Bpk Yanuar Fatoni, S.STP sedang menemui kunjungan aparat Polres Kendal


Konten utama stand OPD Dispermasdes dari BUM Desa Mlati Makmur


Satpol PP Kendal pun tidak ketinggalan untuk menikmati kopi Robusta setelah melaksanakan tugas


Suasana malam PRK 2022 setelah acara pembukaan yang dihadiri Menko Perekonomian, Bpk Eirlangga Hartarto



Pergantian shift jaga hari ke-2 stand OPD Dispermasdes

Kunjungan I WAKIL BUPATI KENDAL di stand OPD Dispermasdes

Petugas BUM Desa Mlati Makmur sedang menyiapkan suguhan pilihan kopi Robusta dan Arabica



Kunjungan BUPATI KENDAL bersama unsur Forkopimda Kab Kendal di stand OPD Dispermasdes sedang menikmati kopi hasil olahan BUM Desa Mlatiharjo, Patean





Kunjungan apresiasi dari Pak Wahyu Hidayat, S.H, M.H kepala BKPP Kab Kendal di stand OPD Dispermasdes didampingi Aliyudin, S.E TPP PED P3MD Kendal




Petugas shift jaga stand OPD Dispermasdes


Kunjungan II WAKIL BUPATI KENDAL di stand OPD Dispermasdes


Statistik

Kecamatan20
Desa266
Kelurahan20
PENGUNJUNG
HARI INI512
MINGGU INI8497
BULAN INI3704
TOTAL PENGUNJUNG1314394

Terbaru

MISI
2025-03-05 13:49:05 / 20503 Views

Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia sesuai Kompetensi; Terciptanya Tata Kelola Pemerintah Daerah yang Efektif, Profesional, Akuntebel, Sinergi, Transparan dan Inklusif; Membangun dan Menge [more]

VISI
2025-03-05 13:45:54 / 20510 Views

Bersama Membangun Kendal Semakin Maju, Sejahtera, Adil, Makmur, Lestari dan Berkelanjutan [more]

Inovasi Sistem Informasi Kepegawaian Aparatur Pemerintah Desa
2024-06-26 13:04:05 / 20922 Views

Sebagai Instansi Pembina Pemerintah Desa Dispermasdes Kabupaten Kendal membutuhkan Data Kepegawaian Aparatur Pemerintah Desa di Kabupaten Kendal yang valid dan lengkap, Namun sampai dengan saat ini da [more]

Infografis Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan Kabupaten Kendal tahun 2024
2024-06-25 14:50:30 / 20989 Views

 Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan Kabupaten Kendal 2024Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kendal telah melaksanakan kegiatan Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan (Epdesk [more]

Infografis Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan Kabupaten Kendal tahun 2023
2024-06-25 14:37:05 / 20834 Views

 Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan Kabupaten Kendal tahun 2023Evaluasi Perkembangan Desa dan Kelurahan (Epdeskel) tahun 2023 di Kabupaten Kendal memberikan gambaran komprehensif mengenai k [more]

Terpopuler

Siskeudes 2.0
2018-12-12 08:14:35 / 32038 Views

Siskeudes V2.0 R2.0.0 Dirilis tanggal 21 November 2018Perubahan Total mengikuti Permendagri 20 Tahun 2018Perubahan struktur Bidang, SubBidang dan KegiatanPerubahan daftar kode rekening APBDesa TA- [more]

SEKRETARIAT
2017-07-15 21:22:21 / 24627 Views

DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA TUGAS Sekretariat mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam perumusan kebijakan teknis, pengoordinasian, pembinaan, pengawasan, pengendali [more]

BIDANG I
2017-07-09 20:26:07 / 24084 Views

BIDANG PEMBANGUNAN DESA TUGAS Kepala Bidang Pembangunan Desa mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam perumusan kebijakan teknis, pengoordinasian, pembinaan, pengawasan, pe [more]

BIDANG II
2023-07-28 11:08:12 / 23806 Views

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA  TUGASKepala Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam perumusan kebijakan teknis, pengoordinasia [more]

BIDANG III
2017-07-15 23:28:25 / 23696 Views

BIDANG PEMERINTAHAN DESA TUGAS Kepala Bidang Pemerintahan Desa mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas dalam perumusan kebijakan teknis, pengoordinasian, pembinaan, pengawasan, [more]